- Membantu mengatasi nyeri haid.
Buah pepaya memiliki kandungan enzim papain yang berguna untuk membantu melancarkan darah saat sedang haid, jadi sangat dianjurkan untuk mengkonsumsi buah ini.
- Bermanfaat untuk kesehatan mata.
Buah pepaya kaya akan kandungan vitamin A yang tentu sangat bermanfaat bagi kesehatan mata. Vitamin A yang ada didalam buah pepaya mampu menjadi beta karoten saat diolah didalam tubuh.
- Mengatasi gangguan pencernaan.
Kandungan serat yang terdapat dalam buah pepaya sangat baik untuk mengatasi gangguan pencernaan. Bukan hanya itu saja berdasarkan penelitian serat dalam buah pepaya juga mampu mencegah kanker usus besar karna serat tersebut mampu dapat mengikat racun penyebab kanker dan membersihkan sistem pencernaan.
gambar buah pepaya |
Itulah beberapa Manfaat Buah Pepaya. Buah pepaya merupakan buah yang murah tetapi memiliki khasiat super, dengan memiliki kandungan kandungan seperti kalium, magnesium, folat, dan kaya serat, serta memiliki berbagai zat antioksidan seperti karoten dan flavonoid menjadikan buah ini sangat menyehatkan bagi tubuh.
Meskipun kaya akan manfaat buah pepaya ini tidak banyak orang yang suka karna memiliki bau yang kurang enak menurut sebagian orang, tetapi kalau sudah dimakan enak juga lho rasanya. Ada juga artikel lainnya tentang Manfaat Buah, sedangkan untuk melihat tulisan terbaru kami silahkan kunjungi halaman awal blog Sekitar Kita.